VISI
Menjadi Sekolah Menengah Kejuruan di bidang kesehatan yang terkemuka, berkualitas, ungul dan menghasilkan tenaga kesehatan profesional dan mampu bersaing dalam melaksanakan tugas profesi yang membanggakan di tingkat nasional maupun regional Papua.
MISI
Mencetak tenaga keperawatan:
- Meningkatkan kualitas manajemen dan organisasi sekolah dalam menumbuhkan semangat keunggulan dan kompetitif.
- Handal, mandiri, dan mampu menjadi pelayan kesehatan di tengah-tengah masyarakat.
Indikator:
- Terciptanya sistem pelayanan kesiswaan dengan baik.
- Termotivasinya guru dan karyawan memenuhi jam kerja dengan persen kehadiran 80%
3. Meningkatkan Kualitas SDM
4.
Meningkatkan kuantitas dan kualitas sarana dan prasarana pendidikan
dalam mewujudkan penguasaan terhadap ilmu pengetahuan dan keterampilan
dengan kejuruannya.
Indikator:
* Terpenuhinya laboratorium dasar program keahlian, berupa:
a. Laboratorium KIA
b. Laboratorium Keperawatan Dasar
c. Laboratorium Microbiologi/parasitologi
* Terpenuhinya Laboratorium dasar mata pelajaran
a. Laboratorium Bahasa
b. Laboratorium Komputer
c. Laboratorium Biologi
d. Laboratorium Fisika
* Terpenuhi rasio guru dan siswa 1:20
* Meningkatkan kualitas kurikulum dalam mencapai kompetensi siswa berstandar nasional
Indikator:
a. Kemampuan siswa bersaing di dunia kerja
b. Kemampuan siswa menerapkan kompetensi dasar keahlian di lahan praktek
* Meningkatkan kualitas pembinaan kesiswaan dalam mewujudkan iman dan taqwa serta sikap kemandirian.
Indikator:
a. Terciptanya kegiatan ekstra kurikuler
b. Ikutnya siswa dalam event-event kegiatan baik lokal maupun nas
0 comments:
Posting Komentar